Kamis, 24 Maret 2011

RINGKASAN SKI DENGAN MATERI USMAN BIN AFFAN

MATA PELAJARAN  :SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM
KELAS                         : VI 
SILSILAH USMAN BIN AFFAN
  • Usman dilahirkan di Thaif
  • Pada tahun 576 M
  • Usman adalah putra dari pasangan Affan bin Abu Ash bin Umayah  dan Urwah binti Al Baidik binti Abdul Muthalib
  • Usman berasal dari keturunan Bani Umayah/ Umayah
  • Garis keturunan Usman akan bertemu dengan Rasulullah pada keturuanan Usman akan bertemu dengan keturunan  Abdul Manaf Bin Qusyai
Artikel selengkapnya klik disini
KISAH USMAN SEBELUM MASUK ISLAM

  • Sejak kecil sudah dilatih oleh orang tuanya berniaga mengarungi padang pasir ke Negeri tetangga yaitu kenegri Syam  yang pada waktu itu  termasuk jajahan negeri Romawi  dan juga ke Hira yang pada waktu termasuk jajahan negeri Persia

KISAH USMAN SETELAH MASUK ISLAM
  • Usman merupakan sahabat karib dari Abu Bakar.
  • Usman adalah menantu Nabi Muhammad dengan menikah  2 putri  Nabi yaitu  setelah yaitu setalah Rukayah  dan menikah dengan Umi Kalsum.
  • Sehingga dijuluki Zun Nur’ain artinya “ Pemilik dua Cahaya “

KETELADANAN KEPRIBADIAN USMAN BIN AFFAN

  • Kedermawaan Usman
Usman adalah sosok pribadi yang kaya raya dan suka mendermakan hartanya untuk perang Tabuk.
  • Usman mendermakan 940 ekor untaa, 60 ekor kuda dan 10.000 dinar

KEADILAN USMAN BIN AFFAN
  • Pernah suatu ketika Usman berkata kepada budaknya “ karena aku pernah menjewermu maka jewerlah aku “ kisah ini diceritakan oleh Abul Furat

KESEDERHANAAN USMAN
  • Diriwayatkan dari Abdul Malik bin Syadad dia berkata “ bahwa ia pernah melihat USman pada saat sholat jum’at memakai kain mantel yang kasar yang harganya sekitar empat atau lima dirham, kain ikat kepalanya juga ada yang robek

USMAN ADALAH DIPLOMAT YANG ULUNG
  • Pada bulan Zulqo’adah tahun 6 H rasulullah bersama 1.400 pasukan kaum muslimin berangkat ke Mekkah untuk menunaikan Umrah. Ketika sampai di Hudaibiyah Rasulullah dan kaum Kaum muslimin dihadang oleh kaum kafir Quraisy. Dan rasulullah mengutus Usman Bin Affan

PROSES PENGANGKATAN USMAN BIN AFFAN SEBAGAI KHALIFAH
  • Sebelum Umar wafat beliau telah mengangkat tim musyawarah yang terdiri dari Usman bin Affan, Ali bin Abi Thalib, Thalhah bin Ubaidillah, Zubair bin Awwam, Abdurrahman bin Auf dan Saad bin Abi Waqash
  • Umar melarang anaknya untuk masuk dalam tim Musyawarah yang bermana Abdullah bin Umar
  • Pertimbangan Usman diangkat menjadi khalifah yaitu Dia lebih tua dalam usia, dan lebih senior dal hal sahabat Nabi Muhammad
  • Usman dibaiat oleh kaum muslimin pada usia 70 tahun di masjid Nabawi pada tahun 23 H/644 M

JASA-JASA USMAN BIN AFFAN SEBAGAI KHALIFAH
  • Memperluas daerah kaum muslimin
  • Atas usulam Muawwiyah Usman membentuk Armada laut
  • Wilayah Usman meliputi Afrika, Asia , Eropa
  • Umar membagi wilayahnya menjadi 10 Propinsi dengan masing-masing gubernur
Gubernur Mekkah  adalah  Nafi bin Abdul Harist
Gubernur Basrah adalah Abu Musa bin Abdullah
Gubernur Damaskus aadalh Muawwiyah bin Abi Sufyan
Gubernur Mesir Amr bin Ash
Gubernur Taif adalah Sufyan bin Abdullah

  • Membangun masjid Nabawi di Mekkah
  • Membangun gedung pengadilan
  • Membukukan Al-Qur’an dengan alas an adanya perbedaa dialek dalam melafalkan Al-Qur’an
  • Orang yang menaruh perhatian tentang perbedaan dialaek adalah Huzaifah bin Yaman
  • Usman mengambil Al-Quran yang disimpan oleh Hafsah bin Umar 
  • Usman kemudian menunjuk Zaid bin Sabit sebagai ketua
  • Menunjuk anggota yaitu Abdullah bin Zubair dan Abdurrahman bin Harist
  • Kemudian mereka menggandakan menjadi 5 buah yang dikirim ke Mekkah, Suriah, Basrah,  kuffah

AKHIR HAYAT USMAN BIN AFFAN
  • Pemerintahan Umar berlangsung dalam dua periode yaitu 6 tahun pertama dan 6 tahun kedua
  • Banyak sekali perselisihan dikarenakan Khalifah Usman bin Affan lebih mementingkan keluarganya yaitu bani Umayah sebagai pembantunya dalam pemeintahan serta pengawasan yang kurang dari khalifah atas kebijakan yang diambil pemabantunya
  • Potes datang dari Mesir yang dipimpin oleh Abdullah bin Abi Bakar
  • Dari Kuffah yang dipimpin oleh Asham Amiri dan juga sebagian kota Basrah  mereka dating dengan membawa pasukan sejumlah 1.500 dan mengepung rumah Usman dan masuk melaui genting dan membunuh Usman dari belakang
  • Peristiwa pembunuhan USman terjadi pada tanggal 12 Zulhijah 35 H  atau 20 Mei 655M.
  • Usman menjadi khalifah selama 12 tahun
  • Umar wafat dalam usia 82 tahun  

4 komentar: